Deskripsi
Penulis: Yoel M. Indrasmoro
ISBN: 978-602-0904-85-6
Kitab Pengkhotbah bukan sembarang kitab. Inilah kitab yang paling banyak dikutip—sama banyaknya—baik dalam suasana suka maupun duka. Ungkapan ”indah pada waktunya” sering dikutip untuk menguatkan, menegaskan, sekaligus memberikan penghiburan.
Ukuran 12 x 18
114 hlm.
Review
Belum ada ulasan.