Kami terus berusaha menjadi sahabat Anda di dalam penyediaan buku-buku, bahan PA, juga berbagai tulisan yang menolong kerohanian Anda semakin berakar kuat, bertumbuh sehat, dan berbuah lebat. Melalui kolom “Sahabat Anda Bertumbuh”, secara periodik kami akan menghadirkan tulisan-tulisan juga ulasan buku yang berguna di dalam menumbuhkan kerohanian, memperkaya wawasan, juga mendidik di dalam kebenaran. Melalui kolom Dari Redaksi, Embun Pagi, juga Artikel Bagi Sahabat kami rindu sahabat terus diperlengkapi. Mari bertumbuh bersama Literatur Perkantas!